Pelatihan Pemetaan Remaja Risiko Tinggi | Komisi Penanggulangan AIDS Nasional (KPAN)

Bandung – Strategi dan Rencana Aksi Nasional Penanggulangan AIDS 2010-2014 dikembangkan berdasarkan arahan kebijakan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional 2010-2014 yang mengemukakan upaya pencegahan sebagai salah satu strategi utama dalam penanggulangan penyakit menular ini. Dari serangkaian upaya pencegahan, pencegahan primer pada kelompok muda usia 15-24 tahun merupakan pilihan yang paling strategis dalam rangka mengupayakan sesedikit […]

Pelatihan Pemetaan Remaja Risiko Tinggi | Komisi Penanggulangan AIDS Nasional (KPAN) Read More »